Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

TUGAS BAHASA INDONESIA

TUGAS BAHASA INDONESIA GAMBARAN BAHASA INDONESIA DALAM UNDANG-UNDANG                                     NAMA : PRIANJAR BASUKI                                     NIM      : B1A012328 UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT FAKULTAS HUKUM BANJARMASIN 2016 BAB I PENDAHULUAN 1.1   LATAR BELAKANG MASALAH Bahasa Indonesia Pada dasarnya bahasa adalah alat yang digunakan oleh lebih dari satu orang untuk berkomunikasi. Bahasa juga bisa dijadikan sebuah lambang pada suatu negara untuk di akui oleh negara yang lainnya. Sebagai alat komunikasi, bahasa dipakai untuk menghubungkan perbedaan,persamaan serta berbagai perabadan dari zaman dahulu hingga sekarang. Bahasa timbul dari kesewenang-wenangan suatu kelompok masyarakat dimana mereka menyetujui akan bahasa yang timbul tersebut. Dalam konsep ini kita lebih menekankan bahasa Indonesia dalam undang-undang, bagaimana di atur, dan penerapan bahasa Indonesia-nya sebagaimana yang di atur undang-undang. 1.2

Postingan Terbaru

Kutipan Penuh Arti di Film 500 days of summer

Terima kasih telah menyadarkan saya

ICSID & UNCITRAL